Lompat ke isi utama

Berita

Pengumuman Hasil Test Tertulis (Online) Calon Anggota Panwaslu Kecamatan

Palembang – Pengumuman Hasil test tertulis (online) Calon Angota Panwaslu Kecamatan dalam Pemilu serentak tahun 2024.

Bawaslu Kota Palembang telah melaksanakan test tertulis (online) yang dilaksanakan pada tanggal 14 – 16 Oktober 2022 bertempat di Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sumpah Pemuda (Stihpada).

Setelah melakukan tes tertulis (online) Calon Anggota Panwaslu Kecamatan Se-kota Palembang, berikut nama - nama Calon Anggota Panwaslu Kecamatan yang dinyatakan lulus seleksi tes tertulis,

Dapat didownload pada link  berikut : Pengumuman tes tertulis Calon Anggota Panwaslu Kecamatan

“Nama nama yang dinyatakan lulus seleksi tes tertulis, selanjutnya akan mengikuti tes wawancara pada tanggal 19 – 23 Oktober 2022 pukul 08.00 - selesai, bertempat di Sekolah Tinggi Ilmu Hukum Sumpah Pemuda (Stihpada) Palembang Jl. Sukabangun II No. 1610 Kelurahan Sukabangun Kecamatan Sukarami Kota Palembang” Ujar Ketua Pokja Dadang Apriyanto.

Adapun Jadwal tes wawancara dan tata tertib dapat di download pada link dibawa ini :

Jadwal dan Tata tertib test Wawancara Calon anggota Panwaslu Kecamatan.